Kelompok Konstituen

Rumpun Perempuan Sultra Distribusikan ID Card untuk 120 Pendamping Kelurahan Program Inklusi di 15 Kelurahan Kota Kendari

Pada tahun 2023, sebanyak 120 pendamping difasilitasi oleh Rumpun Perempuan Sultra melalui Program Kemitraan Australia-Indonesia Menuju Masyarakat Inklusif (INKLUSI). Pendamping ini telah dilatih secara intensif dan kini aktif melakukan kerja pendampingan dalam penanganan kekerasan terhadap perempuan dan anak serta berbagai kasus perlindungan sosial dengan layanan berbasis komunitas. Selama pelatihan, para pendamping tidak hanya dibekali dengan …

Rumpun Perempuan Sultra Distribusikan ID Card untuk 120 Pendamping Kelurahan Program Inklusi di 15 Kelurahan Kota Kendari Read More »

Forum Kelompok Konstituen Sebagai Wadah Tukar Informasi

Rumpun Perempuan Sultra merupakan Mitra BaKTI  yang terus melakukan Advokasi dan pengorganisasian dengan dukungan dari Kelompok Konstituen. Rumpun Perempuan Sultra melalui Work Shop di tahun 2015 telah membentuk kelompok konstituen sebagai wilayah dampingan sebanyak 25 kelurahan dan seiring berjalannya waktu wilayah dampingan hanya 15 kelurahan saja, karena 10 kelurahan dianggap telah mandiri dalam hal menyelesaikan …

Forum Kelompok Konstituen Sebagai Wadah Tukar Informasi Read More »

Keterlibatan Kelompok Konstituen dalam Pendampingan Kasus Pelecehan SeksualDi Perguruan Tinggi

Kekerasan seksual tidak hanya dialami di lingkungan keluarga dan sekolah tetapi di lingkungan Universitas pun banyak yang terjadi. Hal ini dialami oleh seorang mahasiswi (R) 20 tahun. Pelecehan dialami oleh korban pada tanggal 17 Juli 2022 dan melaporkan kejadian tersebut pada tanggal 18 Juli 2022 di Polresta Kendari. Adapun pelaku adalah Prof. B (61 Tahun) …

Keterlibatan Kelompok Konstituen dalam Pendampingan Kasus Pelecehan SeksualDi Perguruan Tinggi Read More »

Bank Sampah Untuk Mendukung Penanganan Kasus Kekersan Dan Perlindungan Sosial Oleh Kk Watu-Watu Kel. Watu-Watu Kec. Kendari Barat Kota Kendari Sulawesi Tenggara

Sampah merupakan hal yang sering kita temui di mana saja, mulai dari sampah plastik, gelas minuman, kertas, dan berbagai macam. Sampah merupakan sisa kegiatan sehari-hari manusia atau proses alam yang berbentuk padat atau semi padat berupa zat organik bersifat dapat terurai dan tidak dapat terurai yang dianggap tidak berguna lagi dan dibuang. Hal ini menjadi …

Bank Sampah Untuk Mendukung Penanganan Kasus Kekersan Dan Perlindungan Sosial Oleh Kk Watu-Watu Kel. Watu-Watu Kec. Kendari Barat Kota Kendari Sulawesi Tenggara Read More »